Kandungan kuning telur ini bisa memastikan otak janin bisa berkembang dengan baik.
Beberapa studi menyebutkan kandungan kolin dan folat juga bisa mengurangi kekambuhan gejala asma.
5. Mengurangi Risiko Penyakit Kronis
Meski kuning telur punya banyak kandungan lemak, kandungan lemaknya berupa lemak sehat omega-3.
Telur punya kandungan omega-3 yang baik untuk mendukung kinerja otak dan memori.
Kandungan omega-3 bisa membantu mengurangi risiko peradangan dalam tubuh dan membantu menurunkan risiko penyakit tertentu seperti asma, jantung, hingga kanker.
Itu tadi beberapa manfaat konsumsi kuning telur bagi kesehatan tubuh.
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | kids.grid.id,Alodokter.com |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar