Sosok Sinterklas sebenarnya adalah seorang Biarawan dari Turki bernama St. Nicholas yang hidup pada abad 3 M.
Berabad-abad setelahnya banyak biarawati di Prancis yang memulai tradisi membuat dan menyiapkan hadiah pada orang-orang yang membutuhkan.
Budaya ini juga akhirnya jadi tradisi utama selama penyelenggaraan perayaan Natal sejak abad ke-18 silam.
Setelahnya Natal jadi terasa lebih hangat untuk menghabiskan waktu bersama keluarga di rumah.
Biasanya segala pernak-pernik natal, dari pohon sampai hadiah akan disiapkan bersama-sama juga mendekati perayaan Natal.
Nah, Kids, itu tadi uraian penjelasan tentang asal muasal dari tradisi bertukar hadiah yang dilakukan selama perayaan Natal.
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com,kids.grid.id |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar