GridKids.id - Kids, tahukah kalian obat alami yang bisa digunakan untuk mengencerkan dahak?
Dahak sendiri bisa muncul sebagai akibat infeksi saluran pernapasan.
Selain itu, mereka juga bisa muncul ketika kita sedang terserang batuk dan pilek.
Nah, kali ini GridKids akan membagikan beberapa bahan yang bisa digunakan sebagai obat pengencer dahak.
Yuk, langsung saja kita simak bahan-bahan alami untuk mengencerkan dahak.
Bahan-bahan Alami Pengencer Dahak
1. Kayu Manis, Jahe dan Madu
Ketiga bahan tersebut ampuh untuk mengencerkan dahak.
Seduh ketiga bahan tersebut bersama air hangat untuk diminum.
2. Air Garam
Berkumur dengan larutan garam juga bisa jadi pengencer dahak alami yang praktis.
Baca Juga: 5 Bahan Alami yang Membantu Menurunkan Berat Badan, Salah Satunya Cabe
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar