3. Melancarkan Pencernaan
Walau buah semangka enggak tinggi serat, namun buah merah ini cukup membantu melancarkan pencernaan.
Mengandung banyak cairan dan prebiotik yang bantu mendorong pertumbuhan bakteri baik di dalam saluran pencernaan.
Selain itu, prebiotik juga dapat berfungsi untuk menjaga kekebalan tubuh dan anti peradagangan.
Baca Juga: Banyak Dikonsumsi di Indonesia, Ketahui 6 Manfaat Buah Mangga, Salah Satunya Menyehatkan Pencernaan
4. Menjaga Kesehatan Rambut dan Kulit
Semangka yang menganding vitamin A dan C ternyata memiliki manfaat yang baik untuk kulit dan rambut.
Vitamin C membantu memproduksi kolagen pada kulit sehingga menjadi kenyal dan rambut jadi kuat.
Vitamin A juga dapat memperbaiki sel pada kulit yang kering dan bersisik. Selain itu, kandungan antioksidan likopen dan beta-karoten di dalamnya juga berguna untuk melindungi kulit dari sengatan matahari.
Baca Juga: Miliki Tekstur Renyah, Ketahui 4 Manfaat Lobak Merah untuk Kesehatan Tubuh
Source | : | Hellosehat.com,kids.grid.id |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar