Enggak hanya itu saja, untuk menghidrasi tubuh setelah berolahraga kamu bisa menambahkan semangka yang tinggi air dalam camilan salad buah.
2. Oatmeal
Apakah kamu sering mengonsumsi oatmeal, Kids? Oatmeal adalah makanan yang berasal dari biji-bijian.
Nah, oatmeal mengandung serat pangan yang cukup tinggi, protein, dan vitamin B kompleks.
Mengonsumsi oatmeal setelah berolahraga akan mengembalikan energi kamu dengan cepat, lo.
3. Ubi Jalar
Mengandung karbohidrat, ubi jalan baik dijadikan sebagai camilan sehat setelah berolahraga.
Makan ubi jalar setelah olahraga bisa membantu mengisi energi tubuh setelah latihan yang melelahkan.
4. Greek Yogurt
Tahukah kamu? Greek yogurt dengan potongan buah beri bisa jadi camilan sehat.
Baca Juga: 5 Anggota Tubuh yang Rentan Cedera saat Berolahraga dan Penjelasannya