2. Makanan dengan Kandungan Air yang Tinggi
Minuman yang harus dihindari selama puasa adalah kopi atau teh. Minuman berkafein bikin cepat haus.
Enggak hanya itu, makanan manis juga bikin tubuh cepat lapar.
Sebagai alternatif, saat sahur kamu bisa mengonsumsi jus, sayuran, dan buah-buahan dengan kandungan air yang tinggi.
Makanan tersebut akan membantu menghidrasi tubuh sehingga enggak cepat haus.
3. Makanan Berserat
Menurut ahli gizi, Anju Sood dalam Kompas.com, dianjurkan untuk makan makanan yang mengandung 30% protein dan 40% karbohidrat saat sahur.
Baca Juga: Meski Lapar, Mengapa Tak Boleh Makan Kekenyangan saat Berbuka Puasa?#AkuBacaAkuTahu
Makanan berserat merupakan menu terbaik untuk sahur. Ini dikarenakan makanan tersebut bisa memberikan rasa kenyang lebih lama, Kids.
Enggak hanya itu, makanan berserat juga bisa mencegah sembelit. Makanan ini bisa dijumpai dalam sayuran, buah-buahan, dan biji-bijian.
4. Makanan Tinggi Karbohidrat
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar