GridKids.id - Madu merupakan salah satu makanan yang memiliki khasiat yang baik untuk tubuh, Kids.
Umumnya madu bisa dikonsumsi dengan dikombinasi berbagai makanan atau dimakan secara langsung.
Selain itu, madu juga kerap digunakan sebagai pemanis alami karena lebih sehat dibandingkan gula.
Baca Juga: Inilah Segudang Khasiat yang Dirasakan Setelah Rutin Mengonsumsi Madu
Madu juga bisa meningkatkan imunitas untuk menghindarkan tubuh dari paparan virus dan penyakit.
Nah, mengonsumsi madu di malam hari bisa memberikan manfaat yang baik untuk tubuh, nih.
Lantas, apa saja khasiat mengonsumsi madu sebelum tidur? Yuk, kita cari tahu!
Source | : | sajiansedap.grid.id |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar