GridKids.id - Protein memiliki peran yang sangat penting untuk pembentukan dan perbaikan sel di dalam jaringan tubuh.
Meski begitu, harus diketahui juga bahwa kelebihan protein kurang baik untuk kesehatan kita.
Yap, asupan protein ini juga perlu disesuaikan dengan jumlah yang direkomendasikan, Kids.
Diketahui, sebagian besar tubuh kita terbuat dari asam amino, yaitu zat hasil dari metabolisme protein.
Selain menyusun jaringan dan sel tubuh, protein pun memiliki peran penting untuk memproduksi enzim dan hormon lainnya dalam tubuh.
Namun, kita tetap disarankan untuk mengonsumsi protein secara berlebihan karena dapat menimbulkan dampak buruk bagi tubuh.
Asupan protein yang terlalu tinggi ini bisa memengaruhi proses metabolisme dan memperberat kerja ginjal.
Berikut adalah tanda tubuh kelebihan protein yang harus diketahui.
Tanda Tubuh Kelebihan Protein
1. Risiko penyakit kardiovaskular
Asupan protein hewani yang bersumber dari daging merah, daging berlemak dan mengandung lemak jenuh serta kolesterol.
Baca Juga: 5 Manfaat Konsumsi Telur Rebus, Kaya Kandungan Protein dan Omega-3