5. Ikan
Beberapa ikan yang kaya kandungan vitamin D dan asam lemak omega-3 seperti salmon dan sarden bisa membantu menjaga kesehatan dan kekuatan tulang.
Ketika tulang sehat dan terjaga dari kekurangan kalsium maka bisa membantu menurunkan risiko osteoporosis.
Pola makan yang terjaga dan aktivitas rutin juga bisa mendukung terhadap pencegahan risiko kondisi osteoporosis, lo, Kids.
Makan sehat, aktif bergerak, dan rajin berjemur baik untuk menjaga kesehatan tulangmu.
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.