Akrilamida biasanya terkandung pada makanan yang digoreng dengan tepung di suhu yang sangat tinggi.
Hal ini juga diungkap dalam sebuah jurnal kanker Internasional yang menyinggung bahwa akrilamida merupakan zat pemicu kanker.
Nah, Kids, itulah tadi lima bahaya mengonsumsi gorengan bagi kesehatan tubuh.
Meski sulit sekali untuk melepaskan diri dari kebiasaan makan gorengan, namun untuk alasan kesehatan sebaiknya kamu membatasi atau bahkan menghindari mengonsumsi gorengan berlebihan, ya.
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.