GridKids.id - Kids, apa saja yang kalian ketahui tentang buah pohon kurma?
Ya, pohon kurma adalah salah satu jenis pohon yang dikenal karena buahnya yaitu kurma.
Buah ini juga menjadi ikonik ketika bulan Ramadan tiba.
Pohon kurma sendiri dikenal sebagai tanaman yang berasal dari wilayah Timur Tengah yang kentara dengan iklimnya yang panas.
Namun apa yang terjadi jika pohon kurma ini ditanam di wilayah tropis seperti di Indonesia?
Sebelum kita menjawab pertanyaan itu, mari kita pahami sedikit tentang pohon kurma, ya.
Yuk, langsung saja kita simak beberapa informasi menarik tentang pohon kurma!
Mengenal Pohon Kurma
Kurma adalah buah dari pohon palma dalam genus Phoenix, dan spesies utama yang dikenal adalah Phoenix dactylifera.
Pohon kurma ini biasanya tumbuh di daerah dengan iklim panas dan kering, seperti Timur Tengah dan sebagian besar Afrika Utara.
Mereka dikenal dengan ketahanan mereka terhadap kekeringan dan panas yang ekstrem.
Baca Juga: Agar Manfaatnya Lebih Terasa, Ini 4 Waktu Terbaik Makan Kurma
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar