Bahaya Konsumsi Tempe Mentah untuk Kesehatan
1. Picu Kontaminasi Salmonella
Konsumsi tempe mentah bisa meningkatkan risiko gangguan saluran pencernaan seperti infeksi bakteri Salmonella atau salmonellosis.
Jika tempe akan diolah bersama sayur-sayuran segar, tempe tetap harus dimasak atau dimatangkan lebih dulu, bisa dikukus, dipanggang, atau ditumis dengan sedikit minyak.
Tempe mentah yang diolah bersama sayuran mentah bisa menyebabkan kontaminasi silang dari tempe ke sayur.
2. Sebabkan Aflatoksikosis
Sebuah penelitian dari Georg-August-University Gottingen, tempe yang diproduksi dengan cara yang enggak higienis biasanya akan menggunakan ragi tempe yang terkontaminasi jamur Fusarium spp. dan Aspergillus flavus.
Jika dua jamur tempe ini bertemu maka akan terbentuk senyawa berbahaya bernama aflatoksin.
Senyawa ini jika sampai tertelan bisa menimbulkan berbagai gejala, seperti sakit perut, mual dan muntah, kulit gatal, mata dan kulit berubah warna jadi kuning, hingga pendarahan.
3. Meningkatkan Risiko Kanker Hati
Konsumsi tempe mentah punya potensi memicu kanker hati.
Baca Juga: Pengertian Penyakit Liver: Faktor Pemicu dan Gejala yang Muncul
Komentar