Kandungan serat dalam bayam tergolong tinggi dan membuat tubuh jadi perlu waktu lebih lama untuk bisa mencernanya dengan sempurna.
Sehingga jika ada orang yang berlebihan mengonsumsi bayam, bisa menyebabkan orang itu mengalami gangguan pencernaan seperti diare.
3. Batu Ginjal
Kandungan asam oksalat pada bayam bisa membawa efek samping pada tubuh, karena bisa memicu pembentukan batu ginjal.
Ketika terbentuk batu ginjal ini akan menyebabkan seseorang merasa sakit ketika buang air kecil.
4. Reaksi Alergi
Terlalu banyak makan bayam juga bisa memicu alergi meski kasus ini cukup jarang terjadi.
Tapi jika kamu merasa gatal-gatal setelah makan bayam, yang muncul di mulut, mata, atau tenggorokan bisa jadi kamu mengalami alergi bayam.
Baca Juga: Kecil Tapi Segar, Konsumsi Buah Ini Bisa Bantu Cegah Alergi dan Kanker
5. Asam Urat
Terlalu banyak makan bayam bisa menyebabkan seseorang mengalami asam urat.
Source | : | klikdokter.com |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar