GridKids.id - Kids, pernahkah kamu mendengar istilah mengenai fenomena sleepwalking?
Sleepwalking merupakan suatu kejadian di mana seseorang yang berjalan-jalan padahal mereka sedang dalam keadaan tertidur lelap.
Wah, kok bisa, sih? Apa penyebabnya, ya?
Kali ini, GridKids akan menjelaskan sejumlah alasan penyebab seseorang mengalami sleepwalking yang perlu untuk diketahui.
Terdapat beberapa penyebab sleepwalking pada seseorang.
Walaupun enggak begitu berbahaya, namun jika berlangsung cukup lama sleepwalking bisa mengakibatkan cedera atau hal-hal lainnya yang enggak diinginkan.
Lalu, apa penyebab seseorang mengalami sleepwalking?
Simak ulasannya berikut ini, yuk!
Penyebab Sleepwalking:
Belum jelas penyebab pasti dari sleepwalking.
Namun, fenomena ini diyakani terjadi karena otak mengalami kesulitan dalam mengatur siklus tidur dan bangun.
Baca Juga: Langsung Tidur Setelah Sahur Berbahaya untuk Kesehatan, Salah Satunya Serangan Jantung
Source | : | Halodoc.com,Kompas Health |
Penulis | : | Putu Bagoes |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar