1. Mudah Sakit dan Susah Sembuh
Sitokin adalah sistem kekebalan tubuh yang menghasilkan protein.
Nah, protein ini dibutuhkan tubuh untuk melawan infeksi, peradangan, dan stres.
Sitokin akan dilepaskan tubuh saat kita tertidur.
Jika kurang tidur maka produksi protein akan berkurang sehingga kemampuan sel imun dalam melawan infeksi akan menurun dan menghambat proses penyembuhan.
Salah satu dampak buruk menunda tidur malam adalah menurunkan daya ingat.
Ketika tidur otak bekerja untuk menyimpan hal-hal yang telah dipelajari dan dialami sepanjang hari ke dalam sistem ingatan jangka pendek.
Baca Juga: Bisa Memicu Gangguan Kesehatan, Ketahui 5 Dampak Buruk Tidur Terlalu Lama
Nah, saat waktu tidur terganggu kemampuan otak juga ikut terganggu, lo.
Menurut penelitian, menunda tidur malam bisa mengakibatkan penurunan kemampuan otak untuk berpikir dan mengolah informasi.
3. Memicu Obesitas
Source | : | Hellosehat.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar