1. Makanan Pedas
Mengonsumsi makanan pedas pada malam hari bisa mengganggu metabolisme pencernaan tubuh dan produksi asam lambung bisa meningkat saat tidur.
Kondisi ini tentu menyebabkan gangguan pada pencernaan yang bisa membuat kualitas tidur terganggu.
Kalau pun enggak, risiko gangguan pencernaan bisa menghantui keesokan paginya, lo. Untuk itu, konsumsi makanan yang bersifat netral saat malam hari.
Selain itu, hindari memilih makanan yang sangat asam atau masakan berbumbu pedas pada malam hari, ya.
Baca Juga: Penyebab Susah Tidur di Malam Hari, Salah Satunya Akibat Stres
2. Makanan Manis
Kue cokelat, cookies, dan makanan manis lainnya akan meningkatkan gula darah sehingga tubuh menjadi lebih berenergi.
Source | : | Gridkids.id,KOMPAS.com |
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar