GridKids.id - Kids, siapa nih di antara kamu yang suka makan cimol, cilok, cireng, atau minuman kekinian seperti boba?
Semua jajanan itu terbuat dari tepung tapioka atau yang juga dikenal dengan tepung kanji.
Tepung tapioka adalah tepung yang terbuat dari singkong, yang sering digunakan untuk membuat berbagai jajanan tradisional yang banyak dimanfaatkan untuk membuat tekstur makanan terasa lebih kenyal.
Mayoritas orang menggemari jajanan tersebut karena camilan yang terbuat dari tepung tapioka atau kanji dianggap cukup mengenyangkan dan harganya yang terjangkau.
Baca Juga: Jadi Jajanan Favorit, Ini Cara Membuat Sempol Ayam yang Empuk dan Lezat
Jajanan yang disebutkan di atas biasanya ditemukan di jual di sekolah dan biasanya dikonsumsi oleh anak-anak ketika jam istirahat.
Lalu muncul pertanyaan tentang seberapa aman makanan-makanan yang terbuat dari tapioka ini untuk dikonsumsi anak-anak?
Untuk mengetahui penjelasan lebih lengkap dan jelasnya, simak uraiannya berikut ini, ya!
Komentar