GridKids.id - Kids, mengonsumsi buah setiap hari adalah anjuran yang baik untuk memenuhi kebutuhan tubuh akan vitamin.
Buah bisa dikonsumsi langsung atau diolah menjadi beragam sajian makanan maupun minuman, salah satunya jus.
Tahukah kamu, bahwa enggak semua buah baik untuk dijadikan jus?
Meskipun sehat dan banyak jadi favorit banyak orang, ternyata beberapa buah sebaiknya enggak dikonsumsi dalam bentuk jus.
Baca Juga: Bisa Berdampak pada Kesehatan, Ada 6 Kesalahan Mengonsumsi Buah
Salah satu alasannya adalah jika beberapa buah ini dijus maka akan hilang kandungan nutrisinya.
Selanjutnya akan dijelaskan buah apa saja yang sebaiknya enggak dikonsumsi sebagai jus. Yuk, langsung simak ulasannya berikut ini.
Source | : | hellosehat.com |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar