GridKids.id - Untuk menjaga tekanan darah supaya stabil salah satunya dengan membatasi konsumsi makanan yang tinggi garam.
Enggak hanya itu, juga dapat meningkatkan risiko tekanan darah tinggi dan komplikasinya.
Garam biasanya digunakan sebagai bumbi masakan, selain itu garam juga digunakan sebagai penambah pewarna makanan, tekstur, rasa, dan pengawet makanan.
Garam merupakan mineral kristal yang terbuat dari klorida dan natrium (sodium).
Baca Juga: Bukan Hanya Makanan Tinggi Garam, Makanan 5 Ini juga Penyebab Darah Tinggi
Jika garam dikonsumsi terlalu banyak, garam bisa memicu hipertensi dan menyebabkan tekanan darah tinggi.
Beberapa makanan banyak mengandung bahan tertentu, seperti baking soda, dinatrium fosfat, dan natrium nitrit juga tergolong sebagai makanan tinggi natrium atau garam, Kids.
Apa saja, ya?
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar