GridKids.id - Di dalam tubuh kita, ada yang disebut dengan kolesterol.
Kolesterol sebenarnya adalah jenis lemak yang bermanfaat bagi tubuh kita, Kids.
Akan tetapi, kalau kadar kolesterol dalam tubuh terlalu tinggi, maka enggak baik bagi kesehatan.
Kadar kolesterol yang tinggi dan enggak dikontrol dengan baik bisa memicu sejumlah penyakit seperti penyakit jantung dan stroke.
Baca Juga: 5 Manfaat Jus Seledri yang Sayang Dilewatkan, Salah Satunya Bisa Turunkan Kolesterol Tinggi
Nah, sebenarnya ada beberapa tanda kadar kolesterol dalam tubuh yang melonjak tinggi.
Sayangnya, gejalanya sering kali enggak disadari.
Sebagai langkah antisipasi dini, simak lima tanda kadar kolesterol dalam tubuh yang melonjak tinggi berikut ini, yuk!
Source | : | klikdokter.com |
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Rahwiku Mahanani |
Komentar