GridKids.id - Saat kita melakukan aktivitas secara terburu-buru ada kalanya kita lupa bawa masker sesuatu yang sebenarnya penting.
Pada dasarnya seseorang pernah mengalami lupa saat beraktivitas, bukan karena pikun namun ada beberapa faktor yang menyebabkan secara tiba-tiba.
Lupa secara tiba-tiba hal wajar namun jika dibiarkan hal ini tentunya enggak baik.
Baca Juga: Wajib Dicoba! Ini 5 Kegiatan Sederhana yang Terbukti Bisa Tingkatkan Daya Ingat
Lupa ingatan secara konsisten akan menciptakan hal buruk pada tubuh terutama terhadap daya ingat kita.
Banyak faktor yang menyebab seseorang dapat lupa secara tiba-tiba mulai dari genetika, usia, kondisi medis otak, mempengaruhi kehilangan memori ingatan pada otak.
Selain banyak faktor yang menyebabkan lupa ingatan, ada juga cara beberapa langka untuk mencegah lupa dan cara mempertajam memori ingatan.
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar