5. Mulut Kering
Asupan kafein dan beberapa jenis obat bisa memperburuk kasus mulut kering.
Selain memperbanyak minum, orang yang menderita mulut kering juga bisa mengunyah permen karet bebas gula untuk merangsang air liur.
Beberapa obat-obatan juga bisa membantu meredakan mulut kering kalau enggak ada satu pun dari solusi ini berhasil.
6. Organ Tubuh Enggak Bisa Memproses Cairan
Ginjal normal yang sehat bisa dengan mudah mengeluarkan kelebihan air. Namun, ada beberapa orang yang punya kasus kelebihan cairan.
Kalau punya kondisi kronis yang memengaruhi ginjal, dokter mungkin sudah menyarankan untuk menyesuaikan asupan hidrasi dan minuman yang harus dihindari.
Baca Juga: Tidak Hanya Menahan Lapar dan Haus, Inilah Manfaat Puasa Bagi Tubuh Manusia
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Tinggal klik di https://www.gridstore.id.
Source | : | KOMPAS.com |
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar