Batu Ginjal
Batu ginjal adalah sebuah penyakit pada ginjal yang terjadi karena terdapat endapan keras yang terbuat dari mineral dan garam sehingga menyerupai batu.
Karena kunyit mengandung senyawa oksalat yang tinggi, maka senyawa ini dapat membentuk batu ginjal apabila dikonsumsi secara berlebihan.
Efek yang dari batu ginjal adalah nyeri bahkan mual dan muntah.
Baca Juga: Stop Mulai Sekarang! Inilah Kesalahan Saat Mandi yang Sering Dilakukan Banyak Orang, Kamu Termasuk?
Iritasi Pencernaan
Seperti disebutkan di atas, kunyit memang baik untuk melancarkan pencernaan, Kids, namun jika dikonsumsi dalam jumlah yang sewajarnya.
Jika kamu berlebihan mengonsumsinya maka efek yang dirasakan adalah asam lambung yang membuat perut enggak nyaman dan perih.
Akibatnya, terjadi iritasi pada saluran pencernaan.
Baca Juga: Hindari Mengantuk saat Puasa dengan 6 Cara Sederhana Ini, Salah Satunya Atur Pola Makan
Penulis | : | Regina Pasys |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar