Find Us On Social Media :

4 Gangguan Sistem Imun yang Dapat Memicu Penyakit Berisiko, Apa Saja?

Penyakit autoimun adalah salah satu bentuk gangguan sistem imun.

GridKids.id - Sistem imun tubuh yang aktif maupun lemah dapat memicu gangguan kesehatan.

Sistem imun tubuh memiliki fungsi untuk menjauhkan patogen yang masuk ke tubuh, menghancurkan dan membatasi kerusakannya.

Patogen termasuk bakteri, virus, parasit, jamur, yang merupakan zat asing.

Sistem tersebut bisa saja membuat kita mengalami penyakit yang merugikan.

Lalu, apa saja gangguan sistem imun tubuh? Berikut ulasannya!

Gangguan Sistem Imun Tubuh 

1. Kanker

Jenis-jenis tertentu ternyata menjadi penyakit gangguan sistem kekebalan tubuh yang lemah.

Jenis kanker tertentu, seperti leukemia, limfoma, dan mieloma memengaruhi sistem kekebalan tubuh secara langsung.

Kanker ini juga terjadi saat sel-sel kekebalan tumbuh tak terkendali.

2. Penyakit autoimun

Baca Juga: 6 Buah yang Kaya akan Vitamin C, Baik untuk Menjaga Kekebalan Tubuh