Find Us On Social Media :

6 Bahaya Terlalu Banyak Makan Wortel, dari Sembelit sampai Alergi

Wortel adalah salah satu sayuran yang banyak dikonsumsi karena kandungan serat dan vitaminnya. Tapi, terlalu banyak makan wortel bisa mengganggu kesehatan juga, lo, Kids.

2. Kulit Menguning

Terlalu banyak wortel bisa menyebabkan kulit orang yang mengonsumsinya berubah jadi kuning.

Kondisi ini bisa terjadi karena wortel punya kandungan beta karoten.

Jika beta karoten dalam tubuh terlalu tinggi, maka bisa menyebabkan penumpukan dan mengubah warna kulit jadi kekuningan.

Kondisi kulit kuning ini umumnya enggak berbahaya dan bisa hilang seiring waktu dengan sendirinya.

3. Keracunan Vitamin A

Wortel punya kandungan vitamin A yang cukup tinggi dan berfungsi menjaga kesehatan penglihatan.

Jika tubuh terlalu banyak vitamin A malah bisa menyebabkan keracunan pada tubuh.

4. Perut Kembung

Meski sehat dan punya kandungan serat, wortel termasuk sayur yang sulit dicerna.

Terlebih jika wortelnya dikonsumsi dalam jumlah yang banyak.

Baca Juga: 7 Cara Mengatasi Perut Kembung yang Bisa Dilakukan Sendiri di Rumah