Find Us On Social Media :

5 Manfaat Buka Puasa dengan Air Kelapa, Salah Satunya Memberi Energi

Air kelapa sama baiknya dengan air putih dalam mengembalikan cairan tubuh yang hilang selama puasa.

GridKids.id - Kids, saat berbuka puasa enaknya minum yang segar-segar untuk melepas dahaga.

Nah, salah satunya minum air kelapa. Bukan hanya menyegarkan tenggorokan, namun air kelapa juga menyehatkan lo, Kids.

Ketika berpuasa, cairan yang masuk ke dalam tubuh akan jauh lebih terbatas.

Terkadang ini menyebabkan dehidrasi dan membuat tubuh lemas.

Air kelapa pun mampu membuat tubuh kamu kembali berenergi lagi.

Karena buah yang satu ini kaya akan elektrolit yang dapat membantu mengganti cairan tubuh yang hilang selama berpuasa.

Cukup banyak kandungan nutrisi air kelapa muda yang baik untuk tubuh.

Terutama saat berpuasa, kandungan kalium, natrium, dan magnesiumnya dapat membantu keseimbangan elektrolit dalam tubuh.

Untuk mengetahui manfaat air kelapa muda untuk berbuka puasa, yuk simak penjelasannya.

1. Menghidrasi tubuh

Setelah seharian berpuasa, tubuh membutuhkan cairan yang cukup untuk mengganti cairan yang hilang selama berpuasa.

Baca Juga: Salah Satunya Air Kelapa, Ini 5 Minuman yang Baik bagi Kesehatan Lambung dan Pencernaan