Alpukat juga kaya akan folat, potassium, dan vitamin E, yang merupakan 3 macam nutrisi yang membuat perut kita lebih awet kenyang.
5. Kacang
Setelah mengonsumsi makanan berat dan kamu memiliki waktu untuk sahur, makanlah kacang-kacangan.
Kacang seperti kacang mede, almon, walnuts, atau pistachio dapat membuat perut lebih kenyang.
“Kacang merupakan kombinasi sempurna antara serat, protein, dan lemak," jelas Amy Jamieson-Petonic yang merupakan seorang ahli kesehatan.
Nah, itu dia beberapa makanan yang bisa dijadikan menu sahur karena bikin awet kenyang untuk bekal puasa seharian.
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.