Find Us On Social Media :

Bisa Diterapkan dengan Mudah, Ini 5 Cara agar Tidur dengan Cepat dan Berkualitas

Cara tidur dengan cepat.

Paparan cahaya biru ini akan mengganggu produksi melatonin yang sangat berguna untuk mengatur tidur.

Menghindari paparan cahaya biru di malam hari sangat disarankan untuk bisa tidur lebih cepat.

5. Mengatur posisi tidur

Posisi tidur yang baik akan membuat tidur nyenyak dan lebih cepat.

Beberapa bagian tubuh perlu diperhatikan agar lebih nyaman ketika berbaring, seperti punggung, perut, dan bagian samping tubuh.

Tidur dengan posisi menyamping lebih disarankan agar enggak mengganggu pernapasan yang menyebabkan apnea tidur dan mengorok

(Penulis: Ria Apriani Kusumastuti)

 ----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.