Find Us On Social Media :

Baik untuk Usus hingga Jantung, Ketahui 5 Manfaat Alpukat yang Sayang Dilewatkan

Buah alpukat memiliki banyak manfaat bagi kesehatan.

3. Baik untuk kesehatan mata

Alpukat kaya akan dua karotenoid, yaitu lutein dan zeaxanthin. Keduanya membantu untuk melindungi mata dari kerusakan.

4. Mendukung kesehatan jantung

Alpukat mengandung fitonutrien beta-sitosterol yang terbukti membantu menjaga kadar kolesterol sehat.

Kandungan ini mirip dengan kolesterol dan memicu penurunan kadar kolesterol dalam tubuh melalui sistem ekskresi hepatobilier.

Terdapat dua jenis lemak sehat dalam buah berwarna hijau ini, yaitu asam lemak tak jenuh tunggal dan asam lemak tak jenuh ganda.

Kedua asam lemak tersebut bekerja menurunkan kadar kolesterol LDL atau kolesterol "jahat" dalam darah.

5. Melembapkan dan menutrisi kulit

Alpukat kaya akan asam oleat yaitu jenis asam lemak yang ditemukan dalam minyak alpukat dan minyak zaitun.

Asam oleat memiliki beberapa manfaat kesehatan, salah satunya berkaitan dengan kesehatan kulit. Asam lemak oleat ini dapat menutrisi dan mengunci kelembapan kulit kita.

Itulah berbagai manfaat buah alpukat yang baik untuk kesehatan kita karena kandungan luar biasanya.

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.