Find Us On Social Media :

6 Makanan Sumber Zat Besi yang Bantu Cegah Anemia dan Tubuh Lunglai

Salah satu makanan sumber zat besi adalah daging merah.

Selain zat besi, buah-buahan kering juga tinggi vitamin C. Kombinasi asupan vitamin C bisa membantu menyerap zat besi lebih optimal, ya.

6. Jeroan Hati

Tahu enggak? Ternyata jeroan hati bisa menjadi pilihan baik untuk melengkapi asupan zat besi pada tubuh, lo.

Hati juga termasuk makanan yang direkomendasikan bagi penyandang anemia yang mengalami kekurangan sel darah merah.

Itulah beberapa makanan yang menjadi sumber zat besi bagi tubuh agar terhindari dari anemia dan lunglai.

(Penulis: Dinno Baskoro)

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.