Find Us On Social Media :

Terlalu Banyak Berdiam Diri Berbahaya Bagi Tubuh, Ini Tips Aman Olahraga di Rumah, Enggak Ngebosenin

ilustrasi olahraga saat pandemi

GridKids.id - Disituasi pandemi Covid-19, kita perlu menjaga kesehatan tubuh agar enggak mudah sakit.

Jika imun sedang lemah, penyakit bisa mudah menyerang tubuh.

Menjaga kesehatan tubuh salah satunya dengan cara olahraga, Ki.ds

Saat situasi pandemi lebih baik kita rolahraga di rumah untuk mencegah terpaparnya Covid-19.

Selain itu olahraga di rumah enggak memerlukan biaya yang mahal karena bisa menggunakan alat-alat rumah yang tersedia, lo.

Bingung mau olahraga seperti apa? Yuk, simak cara olahraga di rumah dengan benar.

 

Baca Juga: Asam Lambung Meningkat? Ini Jenis Minuman yang Sebaiknya Dikonsumsi

Baca Juga: Pernah Sakit Kepala Setelah Makan? Bisa Jadi Ini Penyebabnya