Find Us On Social Media :

Kaki Sering Kram saat Tidur? Ini Beberapa Faktor yang Mungkin Jadi Penyebabnya

Penyebab kaki sering kram saat tidur

GridKids.id – Kids, apakah kamu pernah mengalami kaki kram saat tidur?

Kaki kram saat tidur bisa sangat mengganggu kualitas tidur kita.

Soalnya, jika mengalaminya maka kita bisa terbangun di malam hari dengan rasa sakit akibat kram yang biasanya enggak langsung hilang.

Kaki kram saat tidur bisa terjadi ketika satu atau lebih dari otot-otot di kaki mengencang tanpa disengaja.

Baca Juga: Sederhana, Mengonsumsi Bawang Putih Sebelum Tidur Secara Rutin Ternyata Bermanfaat Banget

Berdasarkan Healthline, para ahli sebenarnya belum tahu apa persis penyebab kaki kram saat tidur, Kids.

Namun demikian, ada beberapa faktor yang diketahui bisa meningkatkan risiko seseorang mengalami kaki kram.

Apa saja, ya? Kita cari tahu bersama, yuk!