Find Us On Social Media :

Kurang Tidur Bisa Membuat Nafsu Makan Meningkat, Ini Alasan yang Sebaiknya Kamu Ketahui

Nafsu makan meningkat akibat kurang tidur (ilustrasi)

GridKids.id - Siapa yang suka begadang setiap malam, nih?

Begadang bisa membuat kita kurang tidur alias enggak mendapatkan istirahat yang cukup.

Ketika kurang tidur, biasanya badan akan terasa enggak nyaman.

Selain itu, enggak sedikit yang mengalami peningkatan nafsu makan saat kurang tidur, lo.

Baca Juga: Sering Bangun dari Tidur Sebelum Alarm Berbunyi? Bisa Jadi Hal Ini Sedang Terjadi pada Tubuh

Hal tersebut perlu diwaspadai, Kids. Soalnya, meningkatnya nafsu makan juga akan meningkatkan risiko obesitas.

Terlebih lagi kalau kita enggak menerapkan pola hidup sehat.

Nah, sebenarnya mengapa begitu, ya? Tahukah kamu apa alasan di balik kurang tidur dan peningkatan nafsu makan?

Kita cari tahu, yuk!