Find Us On Social Media :

Penyebab Ayam Goreng Tepung Enggak Krispi, Ternyata Gara-Gara Kebiasaan Kita Sendiri

Penyebab ayam goreng tepung enggak krispi atau renyah.

1. Ayam Dipotong Sembarangan

Ayam harus dipotong tepat di sendi, sehingga darah enggak keluar sewaktu digoreng. 

2. Minyak Sedikit

Untuk menggoreng ayam goreng tepung, minyak yang digunakan haruslah banyak, Kids.

Baca Juga: Sering Dianggap Makanan Jorok, Ternyata Ceker Baik untuk Kesehatan Bahkan Tubuh Dapatkan Hal Ini

Minyak harus cukup untuk merendam ayam agar ayam goreng tepung tersebut nantinya bisa terus renyah.

3. Api Terlalu Besar

Ayam yang renyah juga harus digoreng dengan waktu yang agak lama.

Untuk itu, pasang api kecil sampai ayam berwarna kuning pucat, ya.

Besarkan api sedikit dan biarkan ayam menjadi kecokelatan di atas api kecil.