GridKids.id - Harimau adalah spesies kucing besar yang masuk dalam genus Panthera.
Sekali melihat tampilan harimau, kamu bisa langsung mengenali karena tubuhnya yang dipenuhi loreng-loreng kamuflase.
Loreng-loreng pada tubuh harimau berfungsi memudahkan kucing besar ini bertahan hidup di dalam hutan.
Pada 29 Juli mendatang, akan ada peringatan Hari Harimau Sedunia, nih, Kids.
Inilah kenapa kali ini GridKids akan mengajakmu mencari tahu tentang jenis-jenis harimau, nih.
Tahukah kamu ada berapa jenis harimau yang hidup di berbagai habitat berbeda di muka Bumi?
Seperti apa penampakan dan perbedaan ciri-cirinya, ya?
Jenis-Jenis Harimau yang ada di Dunia
1.Harimau Bali (Panthera tigris balica)
Spesies harimau ini dulunya adalah salah satu yang pernah menghuni wilayah Bali di Indonesia.
Tapi, sayangnya kini harimau Bali sudah punah, Kids.
haBaca Juga: Hari Harimau Sedunia 29 Juli: Kenapa Harimau Penting Bagi Kehidupan Kita?
Kepunahan harimau Bali terjadi sekitar tahun 1940-an.
Komentar