4. Olahraga dan Diet Sehat
Meski terlihat sepele, sebenarnya olahraga teratur baik untuk kesehatan tubuh juga otak, lo.
Tubuh yang sehat, maka makin banyak sumber daya yang digunakan otak supaya lebih produktivitas kita sehari-hari.
Orang yang mengatur asupan makanan yang dikonsumsi juga bisa mempengaruhi fungsi otak, lo.
Kalau kamu enggak makan yang sehat otak bisa terpengaruh juga, lo.
Asupan makanan yang enggak sehat bisa membuat otak jadi enggak bisa berfungsi dengan maksimal.
Nah, Kids, itu tadi beberapa tips untuk bisa jadi produktif menurut sains. Selamat mencoba!
Pertanyaan: |
Jenis musik apa yang paling cocok untuk bisa fokus produktif? |
Petunjuk, cek lagi halaman 1. |
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar