Metode ini memasak sayur dengan uap air, yang membantu mempertahankan nutrisi.
Gunakan pengukus atau panci dengan sedikit air di bawahnya. Jangan terlalu lama memasaknya agar sayur tetap renyah.
Rebus sayuran dalam air mendidih selama beberapa menit, lalu tiriskan.
Ini membantu mempertahankan warna dan nutrisi. Hindari merebus terlalu lama.
Tumis singkat dengan sedikit minyak juga dapat mempertahankan nutrisi. Pastikan tak terlalu lama agar tak kehilangan banyak nutrisi.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com,alodokter |
Penulis | : | Corry Samosir |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar