GridKids.id - Kids, makanan apa saja yang baik untuk kesehatan mata?
Nah, kali ini GridKids akan mengajak kalian mengenal 10 makanan terbaik untuk kesehatan mata.
Lantas, apa saja makanan tersebut? Yuk, kita cari tahu.
Seperti diketahui, mata adalah salah satu organ penting bagi manusia.
Maka dari itu mata kita harus selalu dijaga kesehatannya.
Salah satu caranya ialah dengan memenuhi nutrisi yang baik untuk mata.
Berikut ini adalah daftar makanan yang baik untuk kesehatan mata:
1. Ikan
Ikan mengandung omega-3 yang dapat menjaga kesehatan mata.
2. Kacang-kacangan
Kacang mengandung vitamin E yang bisa melindungi kerusakan mata.
Baca Juga: Bukan Pertanda Buruk, Ini 5 Alasan Mengapa Mata Seseorang Berkedut
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Andy Nugroho |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar