GridKids.id - Tempe adalah salah satu olahan kedelai yang populer dan umum dikonsumsi di Indonesia.
Tak hanya kaya kandungan protein, tempe juga bisa jadi sajian yang mengenyangkan karena kandungan seratnya.
Selain banyak digemari, tempe juga merupakan bahan makanan yang terjangkau harganya oleh masyarakat.
Tempe terbuat dari kedelai yang dimasak sebagian lalu difermentasi dengan jamur rhizopus.
Jamur ini akan tampak pada permukaan tempe mirip zat putih miselium yang menyatukan kedelai-kedelai ini.
Banyak juga orang yang mengganti konsumsi dagingnya dengan makan tempe karena rendah kolesterol.
Inilah yang membuat tempe disebut sebagai dagingnya orang vegan dan vegetarian.
Berikut ini akan dituliskan tentang beberapa manfaat konsumsi tempe untuk kesehatan tubuh, di antaranya:
Manfaat Konsumsi Tempe untuk Kesehatan
1. Menyehatkan Pencernaan
Baca Juga: Ketahui 3 Manfaat Kesehatan Tempe, Salah Satunya Bisa Mencegah Anemia
Tempe adalah makanan yang difermentasi adalah asupan mengandung probiotik yang baik untuk kesehatan pencernaan.
Source | : | klikdokter.com |
Penulis | : | Ayu Ma'as |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar