Tahu enggak? Mengonsumsi wortel rebus sebelum tidur di malam hari bisa membantu mengatasi masalah kesehatan, lo.
Tak sedikit orang yang mengalami masalah tidur, seperti insomnia, terbangun di tengah malam, dan sulit tidur.
Menurut penelitian, wortel mengandung karoten yang bisa meningkatkan kualitas tidur.
Bahkan wortel juga mengandung nutrisi pendukung agar lebih mudah terlelap.
5. Berpotensi Menurunkan Risiko Kanker
Salah satu khasiat mengonsumsi wortel rebus di malam hari sebelum tidur adalah berpotensi menurunkan risiko kanker.
Baca Juga: Punya Keluhan Sendi Kaku, Coba Konsumsi 5 Makanan Sehat Ini dan Rasakan Manfaatnya
Meski enggak langsung mencegah, makanan yang mengandung antioksidan seperti wortel bisa mengurangi risikonya.
Wortel mengandung antioksidan yang disebut likopen dan keroten. Antioksidan ini mungkin bisa melindungai sel tubuh dari kemugkinan terkena penyakit kanker.
Itulah informasi mengenai khasiat mengonsumsi wortel rebus di malam hari sebelum tidur.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Intisari.grid.id,Hellosehat.com |
Penulis | : | Rizky Amalia |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar