Makan di tempat tidur bisa mengganggu rutinitas tidur dan membuat seseorang akan mengalami defisit tidur yang signifikan.
Jadi, saat seseorang terbiasa melakukan segala aktivitas di tempat tidur, otak akan menyimpulkan bahwa tempat tidur bukanlah tempat yang nyaman untuk tidur.
4. Membuat kamar tidur jadi berbau
Saat seseorang makan di tempat tidur, makanan akan mengeluarkan aroma di dalam kamar tidur.
Apalagi saat kamu mengonsumsi makanan yang berbau tak sedap di atas tempat tidur akan menimbulkan bau tak sedap di kamar tidur sehingga kamu jadi enggak nyaman untuk tidur.
Nah, itulah 4 dampak buruk kebiasaan makan di atas tempat tidur yang sebaiknya dihindari dan enggak boleh dilakukan lagi.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar