Selain itu, asparagus punya kandungan asparagin yang mampu membersihkan organ ginjal secara alami.
Secara enggak langsung, makanan ini bisa menunjang fungsi ginjal menjadi lebih baik dan mencegah batu ginjal.
Nah, itulah 5 jenis sayur tinggi serat yang baik untuk kesehatan, mulai dari kembang kol, brokoli, kubis, bayam, dan juga asparagus.
Baca Juga: Mengalami Sembelit Saat Puasa? Ini Cara Mengatasinya agar Mereda
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar