GridKids.id - Cegukan adalah salah satu hal yang kerap dialami oleh banyak orang.
Meski bukan hal yang serius, cegukan bisa jadi kondisi yang sangat mengganggu.
Nah, kali ini GridKids akan membagikan beberapa cara menghilangkan cegukan yang dapat kamu lakukan.
Baca Juga: Cepat dan Ampuh, Coba 5 Cara Sederhana Ini untuk Atasi Cegukan, Apa Saja?
Secara alami, cegukan sebenarnya bisa hilang dengan sendirinya namun butuh waktu beberapa saat.
Ada berbagai macam cegukan yang kerap terjadi tanpa disadari.
Yuk, langsung saja kita cari tahu apa penyebab dan cara menghilangkan cegukan di sini!
Source | : | Kompas.com,Halodoc.com |
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Danastri Putri |
Komentar