Manfaat dari kedua minuman tersebut terdapat pada takaran dan bahan pendamping yang ditambahkan.
Pada umumnya, mengonsumsi teh atau kopi di pagi hari akan lebih sehat jika menyesapnya tanpa kandungan gula atau penambah manis lainnya.
Kopi memiliki rasa pahit sehingga beberapa orang akan menambahkan gula agar lebih manis.
Baca Juga: Enak dan Lembut Begini Cara Membuat Bolu Panggang, Cocok Disajikan dengan Teh Hangat
Kandungan glukosa dalam kopi ini sangat berlebih sehingga dapat menyebabkan meningkatkan kadar gula dalam darah.
Jika enggak tahan dengan rasa pahit dari kopi sebaiknya memilih teh dari pada kopi, Kids.
Meski teh memiliki kandungan kafein, tetapi beberapa teh memiliki kandungan kafein yang lebih dari kopi, teh tersebut ialah teh hitam.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar