GridKids.id - Sebagian orang pasti pernah mengalami sakit pundak, Kids.
Hal tersebut membuat enggak nyaman ketika beraktivitas.
Dalam beberapa kasus sakit pundak enggak berbahaya dan bisa hilang dengan sendirinya atau dipijat secara lembut.
Baca Juga: Sederhana dan Mudah Dilakukan, Lakukan 5 Hal Ini Agar Terhindar dari Sakit Tulang Belakang
Namun ada beberapa kasus yang enggak bisa langsung segera membaik tetapi malah semakin sakit.
Hal tersebut harus mendapatkan penanganan medis seperti operasi dan lainnya.
Lalu, kenapa pundak sering mengalami sakit? yuk kita bahas agar kamu lebih mengetahui, Kids.
Source | : | alodokter.com |
Penulis | : | Febryan Kevin |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar