3. Kalio kerap Dikira Rendang
Nah, jika kamu biasa berkunjung ke restoran Padang dan melihat ada tampilan rendang, bisa jadi itu bukanlah rendang melainkan kalio.
Bumbu rendang dan kalio memang terbuat dari bahan dasar bumbu yang sama.
Tetapi, letak perbedaannya ada di cara memasak. Kalau kalio membutuhkan waktu memasak selama 4 jam saja.
Baca Juga: Rendang Masuk dalam Salah Satu Makanan Terlezat di Dunia, Ternyata Begini Asal Usulnya
4. Menu Wajib Saat Lebaran
Setiap lebaran, rendang pasti selalu ada menjadi sajian enak di atas meja.
Yap, memiliki cita rasa yang enak rendang memang menjadi makanan wajib di setiap momen penting seperti lebaran.
Rendang juga makanan yang awet disimpan dalam jangka waktu yang lama.
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id
Penulis | : | Heni Widiastuti |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar