GridKids.id - Kids, apa kamu tahu kalau minyak sisa atau minyak jelantah ternyata bisa dimanfaatkan untuk berbagai hal?
Makanan yang digoreng memang terasa lebih nikmat karena akan terasa renyah.
Sayangnya, minyak goreng bisa jadi kotor dan membuatnya enggak bisa digunakan lagi. Padahal, enggak jarang minyak goreng itu baru dipakai satu kali untuk menggoreng.
Itu sebabnya, enggak jarang kalau setelah menggoreng menggunakan minyak, biasanya minyak bekasnya akan dibuang.
Hal ini karena minyak bekas atau minyak jelantah bisa berbahaya untuk tubuh kalau digunakan untuk menggoreng secara terus menerus.
Namun kalau minyak jelantah ini masih terlihat bening dan bagus, kita jadi sayang untuk membuangnya.
Meski begitu, tetap jangan gunakan minyak ini untuk menggoreng makanan, ya!
Sebagai gantinya, kita bisa manfaatkan minyak jelantah untuk berbagai keperluan di rumah.
Apa saja, ya? Yuk, cari tahu!
Baca Juga: Penyebab Minyak Goreng Cepat Menghitam, Ternyata Bisa Jadi Akibat Kebiasaan Kita Sendiri
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar