GridKids.id - Masker dan hand sanitizer adalah dua benda yang jadi sangat langka belakangan ini.
Yup! Saat pertama kali Indoneisa melaporkan kasus pertama virus corona Covid-19, permintaan masker dan hand sanitizer jadi sangat tinggi.
Hal ini bukan cuma membuat harganya jadi langka, tapi harganya juga semakin mahal.
Namun, baru-baru ini sejumlah warganet mengaku sudah menemukan produk masker dengan harga normal di beberapa minimarket.
"Udah banyak masker sekarang dan gak mahal lagi. Ini cuma 9000-an isi 5 pcs. Kemaren sekotak isi 50 dijual 350 ribu," tulis akun Twitter @ferdiriva dalam twitnya, Minggu (26/4/2020).
Hal ini juga banyak dibenarkan oleh warganet lain.
Lalu, apa penyebab harga masker kembali normal di tengah pandemi virus corona yang masih berlangsung?
Baca Juga: Wajib Digunakan untuk Cegah Corona, Ini 6 Kesalahan Pemakaian Masker yang Justru Membuat Virus Masuk
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar