Find Us On Social Media :

Mudah Dilakukan, Ini Cara Membuat Burger Sendiri di Rumah

Burger adalah salah satu makanan yang bisa dibuat sendiri di rumah.

GridKids.id - Kids, tahukah kalian cara membuat burger sendiri di rumah?

Burger sendiri adalah makanan dengan paduan daging lezat, saus khas, dan aneka tambahan sayuran.

Untuk membuat burger pun enggak diperlukan keahlian memasak, lo.

Nah, kali ini GridKids akan menyajikan beberapa cara membuat burger sendiri di rumah.

Lantas, bagaimana caranya? Yuk, kita simak satu per satu!

Cara Membuat Burger Sendiri di Rumah

Bahan-Bahan yang Diperlukan:

Untuk membuat burger sederhana, pastikan kamu memiliki bahan utama seperti daging giling ham, roti burger, keju.

Selain itu, kalian juga perlu menyiapkan selada, tomat, bawang, saus tomat, mayones, dan bumbu-bumbu lainnya sesuai selera.

1. Panggang Patty dengan Sempurna

Pertama-tama, panggang patty di atas panggangan atau wajan dengan sedikit minyak.

Baca Juga: 6 Kuliner Tahu Populer dari Berbagai Negara, Salah Satunya Tahu Bau