1. Petak Umpet
Permainan tradisional petak umpet dipercaya sebagai permainan yang menggambarkan tentang kehidupan dan kematian manusia.
Termasuk permainan yang paling digemari anak-anak, petak umpet mengharuskan para pemain menemukan tempat bersembunyi dari penjaga.
Jika penjaga menemukan orag yang bersembunyi maka ia harus menyebutkan nama orang tersebyr.
Makna permainan ini ialah orang yang bersembunyi diibaratkan masih hidup di dunia, sedangkan orang yang ditemukan berarti sudah dipanggil oleh Tuhan untuk berpulang.
2. Gobak Sodor
Permainan gobak sodor termasuk permainan tradisional di Indonesia yang memiliki nilai filosofi, nih.
Cara bermain gobak sodor sukup sederhana, yaitu kelompok satu berusaha untuk menghadang dan kelompok lain harus melewatu penjagaan tersebut.
Nah, diketahui bahwa gobak sodor bermakna kebersamaan, kekompakan , dan enggak mudah menyerah menghadapi rintangan.
3. Layang-Layang
Baca Juga: Gundu hingga Bidama, Ini 6 Nama Permainan Kelereng di Dunia #AkuBacaAkuTahu